
PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU 2021 / 2022
Ayo daftar sekarang! Dan menjadi keluarga besar SMA KATOLIK SANG TIMUR YOGYAKARTA
PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU SMA KATOLIK SANG TIMUR
1. JALUR PRESTASI,
Jalur prestasi merupakan jalur penerimaan berdasarkan prestasi akademik
atau non akademik di SMP
2. JALUR KERJASAMA,
Jalur kerjasama merupakan jalur penerimaan berdasarkan kerjasama
dengan sekolah asal calon peserta didik baru.
3. JALUR REGULER,
Jalur reguler merupakan jalur penerimaan calon peserta didik baru yang
dilakukan langsung di SMA Katolik Sang Timur. Jalur ini terdiri atas tiga
gelombang .
Lebih Detail PPDB
KETENTUAN PPDB SMA KATOLIK SANG TIMUR
> Pertanyaan hanya dilayani ketika jam kerja
> Bagi mutasi siswi-siswa WAJIB TES TERTULIS & WAWANCARA di SMA SANG TIMUR YOGYAKARTA. Hanya dari kelas 10-11 saja,
> Siswi-siswa mutasi yang sudah menjalankan tes tertulis dan wawancara bisa melampirkan SURAT KETERANGAN DARI SEKOLAH ASAL dan melanjutkan proses administrasi
KIRIM LAMPIRAN
Judul lampiran sesuai nama pendaftar & NISN